[HEADLINE] LSPR News, Radio dan FTVC Menghadiri Undangan Catatan Demokrasi “Tiga Paslon Siap Bersaing di Pemilu 2024”
TvOne kembali dengan program kritis mereka, yakni “Catatan Demokrasi” dengan tema “Debat Capres Saling ‘Cubit’, Akankah Debat Cawapres Berlangsung Sengit?” di tengah suasana pemilu 2024. Pada 19 Desember 2023, TvOne mengundang keenam narasumber di dalam debat ini, yaitu Bapak M. Iqbal, Bapak Ace atau yang akrab disapa Bang Ace, Masinton Pasaribu, Bang Feri Amsari, Kang [...]
















